PENGARUH PELAYANAN PRIMA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (STUDI KASUS PADA RESTORAN MC DONALD’S CIMAHI)

Main Article Content

Dilla Isti Noor Ana
Tanty Sondari

Abstract

Dalam penelitian ini, penelitian yang digunakan adalah deskriptif dan asosiatif kausal. Populasi dalam penelitian adalah konsumen yang pernah melakukan pembelian di Mc Donalds Cimahi. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik insidental sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tanggapan konsumen terhadap pelayanan prima, kualitas produk dan kepuasan konsumen Mc Donalds Cimahi secara keseluruhan berada dalam kategori baik. Berdasarkan hasil penelitian secara parsial kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap kepuasan
konsumen dengan pengaruh total sebesar 0,209 atau 20,9% dan kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen dengan pengaruh total sebesar 0,0349 atau 3,49%. Hasil penelitian pun menunjukkan secara simultan pelayanan prima dan kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen Mc Donalds Cimahi sebesar 0,244 atau 24,4%, sedangkan sisanya sebesar 75,6% dipengaruhi oleh variabel lain diluar model yang diteliti. 

Article Details

Section
Articles

References

Arifin, Tajul. 2013. Teori dan Teknik Pembuatan Desain Penelitian. Sumedang: PTAIS
Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan
Praktik (Edisi Revisi). Jakarta: Rineka Cipta
Danang Sunyoto. 2012. Dasar-dasar manajemen pemasaran.Cetakan Pertama. Yogyakarta: CAPS.
Fandy Tjiptono. 2009. Manajemen Jasa. Edisi lll. Andi :Yogyakarta .
Kotler,Philip dan Kevin L, Keller. 2009. Manajemen Pemasaran. Edisi 13 Jilid 1 dan 2. Alih Bahasa : Bop Sabran.Erlangga.Jakarta .
Kotler, Philip and Kevin L Keller, 2012. Marketing Management. ed.14.prentice Hall. United State Of America
Payne, Adrian, 2005. The Essence of Service Marketing. Pemasaran Jasa, Prentice Hall International (UK) Ltd
Sarwono, Jonatha.2006. Metodologi Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Jogjakarta:Graha Ilmu.
Sugiyono. 2014. Statistika Untuk Penelitian, Bandung: Alfabeta
Tjiptono, Fandy dan Chandra, Gregorius dan Adriana, Dedi. 2008.Pemasaran Strategik.Andi: Yogyakarta
Vincent Gaspersz. 2009. Total Quality management.cetakan kelima. Gramedia pustaka utama. Jakarta. Inka Janika Sembiring, Suharyono,
Andriani Kusumawati. 2012. Universitas Brawijaya Malang. Jurnal Pengaruh Kualitas Produk
dan Kualitas Pelayanan dalam membentuk Loyalitas Pelanggan (Study pada pelangga McDonald’s Malang)
Rahmayanti, Lisa. 2009. Pengaruh Kualitas Layanan Rawat Inap Terhadap Kepuasan Pasien Rumah Sakit Bunda Margonda Depok.Skripsi. Depok: Universitas Indonesia.
Rizan dan Andika 2011. Pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan (survey pelanggan Suzuki,dealer Fatmawati Jakarta Selatan).
http://etheses.uinmalang.ac.id/1241/6/11410142_Bab_2.pdf